-->
Info Biologiku

Kumpulan Materi, Soal Biologi dan Perkembangan Sains semoga bermanfaat bagi pembaca

Senin, September 02, 2013

Reproduksi Tumbuhan Paku


Tumbuhan paku (Pteridophyta) juga dapat melakukan reproduksi secara vegetatif dan secara generatif. Ini terlihat pada metagenesis atau pergiliran keturunan yang terjadi pada tumbuhan ini. Pada tumbuhan paku, alat kelamin jantan (anteridium) dan alat kelamin betina terdapat pada badan yang disebut protalium (prothallus). Apabila telah terjadi fertilisasi antara gamet jantan dan gamet betina maka akan terbentuk zigot yang akan berkembang menjadi sporofit.
reproduksi tumbuhan paku

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Reproduksi Tumbuhan Paku